World Helath Organization (WHO), menyampaikan rata-rata kadar vitamin D penduduk Indonesia cukup rendah yakni 17,2. Padahal, kadar normal vitamin D dalam itu antara 30-60 nanogram per millimeter. Namun, bukan berarti tiap hari Anda harus mengonsumsi suplemen vitamin D. Anda tetap dianjurkan untuk mengonsumsi vitamin D sesuai dengan kebutuhan tubuh.