#mudik

Artikel Terbaru

+1

Perjalanan Mudik Aman dan Nyaman, Ini Tipsnya

Libur Lebaran akan segera tiba. Libur Lebaran atau Idul Fitri adalah momen penting bagi masyarakat Muslim di seluruh dunia untuk merayakan akhir bulan Ramadan. Biasanya libur Lebaran berlangsung selama 2-3 hari di Indonesia dan menjadi momen untuk berkumpul bersama keluarga dan kerabat.

+1

Cegah Dehidrasi Pada Anak Saat Mudik

Lebaran sudah didepan mata, pastinya banyak sekali yang ingin mudik kekampung halaman, untuk orang tua yang ingin mudik sedikit tips untuk anak-anak agar tidak mengalami dehidrasi pada saat mudik. Anda harus mengetahui cara mengatasi dehidrasi pada anak berikut.

+1

Persiapan MPASI Si Kecil Saat Mudik

Anda berencana mudik Bersama si kecil? Mudik Bersama si kecil memang menjadi tantangan tersendiri, sehingga Anda harus mempersiapkan segala sesuatunya dengan matang. Terutama pada barang-barang si kecil yang wajib dibawa seperti Makanan pendukung ASI (MPASI).

+1

Sering Mabuk Perjalanan Saat Mudik? Coba Tips Ini

Setelah pemerintah memperbolehkan masyarakat untuk mudik tahun ini, mungkin Anda salah satunya yang memilih mudik dan merayakan lebaran bersama di kampung halaman. Perjalanan mudik ini selalu mempunyai tantangan tersendiri. Salah satunya adalah mabuk di perjalanan yang sangat mengganggu. Jika perjalanan mudik tersebut menggunakan kendaraan umum akan sangat merepotkan.

+1

Penyakit yang Sering Muncul Saat Mudik

Setelah sebulan berpuasa, semua umat muslim akan merayakan idul fitri sebentar lagi. Banyak diantara kita yang akan mudik karena penurunan angka kasus Covid-19. Mudik diperbolehkan namun tetap harus menerapkan protokol kesehatan. Pada tahun ini mungkin perjalanan mudik akan terasa padat dan macet. Anda harus dapat mengantisipasi kondisi yang tidak diinginkan seperti penyakit yang sering kali muncul saat mudik. Berikut ini berbagai macam penyakit yang sering dialami saat mudik: 

+1

Tips Anti Pegal-Pegal Saat Perjalanan Mudik

Libur lebaran hanya tinggal beberapa hari lagi. Pemerintah telah memperbolehkan masyarakat untuk mudik tahun ini. Hal ini tentu merupakan angin segar bagi masyarakat yang beberapa tahun belakangan ini tidak bisa mudik akibat penyebaran Covid-19 yang begitu cepat. Sudah bisa diprediksi kalau pemudik tahun ini akan padat dan menyebabkan kemacetan khusus yang menempuh jalur darat. Tapi jangan khawatir, ada tips mudah agar Anda tidak pegal-pegal selama perjalanan.

+1

Tips Persiapan Mudik Agar Tetap Sehat di Hari Lebaran

Tahun ini pemerintah melonggarkan sejumlah aturan termasuk mengizinkan masyarakat untuk dapat mudik ke kampung halaman. 

+1

Tips Aman dan Nyaman Mudik dengan Si Kecil

Lebaran dan liburan panjang sebentar lagi. Buat Anda yang akan melakukan perjalanan jauh dengan si kecil harus memiliki persiapan yang matang. Demi menjaga keamanan serta kenyamanan bersama si kecil selama dalam perjalanan.

+1

Bahaya Nyupir Non-Stop

Momen hari libur lebaran pasti sayang sekali kalau dilewatkan, terutama untuk pergi bersama keluarga pulang kampung atau sekadar jalan-jalan. Dengan destinasi yang jauh dan jumlah anggota keluarga yang ikut banyak, mobil adalah sarana transportasi yang tepat.

+1

Persiapan Mudik Aman dan Nyaman Bersama Lansia

Lebaran tinggal menghitung hari, bertanda Jakarta menjadi sepi. Ya, fenomena ini dapat kita rasakan setiap tahunnya, di mana banyak pendatang yang pulang ke kampung halamannya (mudik). Ragam persiapan dalam perjalanan tentu sudah dipikirkan, terlebih jika Anda akan membawa serta orang tua atau kerabat yang telah berusia lanjut usia (lansia).

+1

5 Aplikasi Ini Bikin Mudik Jadi Makin Menyenangkan

Tidak terasa bulan ramadan akan segera berakhir dan tiba saatnya merayakan hari kemenangan. Masyarakat Indonesia memiliki budaya yang selalu dilakukan jelang lebaran, apalagi kalau bukan mudik ke kampung halaman.