#makananpedas

Artikel Terbaru

+1

Hati-Hati, Ini Bahaya Makan Pedas Secara Berlebihan

Makanan pedas disukai banyak orang, karena dianggap memiliki rasa yang nikmat sekaligus bisa membangkitkan nafsu makan seseorang. Akan tetapi, adakah bahaya makan pedas yang perlu diperhatikan?

+1

Hati-hati, Ini Bahaya Makan Pedas saat Perut Kosong

Makanan pedas memiliki dua kubu berbeda, ada yang menyukainya dan ada yang justru menghindarinya. Bagi yang menyukainya, mengonsumsi makanan tanpa rasa pedas dapat mengurangi kenikmatannya.

+1

Mitos atau Fakta: Makanan Pedas Bisa Memicu Jerawat

Jerawat adalah musuh kulit bagi siapapun. Jerawat di wajah sangat mengganggu penampilan dan membuat seseorang tidak percaya diri. Banyak faktor yang menyebabkan munculnya jerawat. Salah satunya adalah kebiasaan makanan pedas, lalu benarkah atau hanya mitos saja?

+1

Makan Makanan Pedas dalam Jumlah Banyak, Apakah Aman untuk Kesehatan?

Banyak dari Anda yang menyukai makanan pedas, atau sangat pedas. Di sosial media bahkan bisa kita lihat banyak orang-orang yang melakukan “challenge” dengan mengkonsumsi makanan-makanan dengan level kepedasan tertentu.

+1

Inilah Bahaya Sering Mengonsumsi Makanan Pedas

Mengonsumsi makanan pedas memang memiliki sensasi yang menyenangkan dan rasanya tidak afdol tanpa sensasi sambal di makanan kita. Namun, kita juga perlu membatasi diri dari makan pedas terlalu berlebihan karena bisa berdampak negatif pada kesehatan Anda terutama gangguan pencernaan.

+1

Hindari Makanan Pedas Saat Sahur dan Buka Puasa, Ini Bahayanya!

Selama bulan puasa Anda harus memerhatikan menu makanan saat sahur dan berbuka puasa. Hal ini guna untuk menghindari gangguan kesehatan akibat salah memilih makanan selama berpuasa. Salah satunya makanan yang harus dihindari saat berbuka puasa dan sahur adalah makanan pedas.

+1

Tangan Panas Usai Makan Pedas? Lakukan Ini

Makanan pedas biasanya terasa lebih enak dan dapat menggugah selera. Beberapa orang bahkan sangat suka makan makanan dengan rasa yang pedas. Namun, banyak orang juga pasti pernah mengalami tangan yang terasa panas usai mengonsumsi makanan pedas, benar begitu?

+1

Penyebab Utama Sakit Perut Setelah Makan

Sakit perut atau ketidaknyamanan setelah makan dapat memiliki berbagai penyebab. Jika sakit perut yang terjadi setelah Anda mengonsumsi makanan tertentu dan biasanya hilang dengan sendirinya, umumnya hal tersebut disebabkan oleh makanan tersebut.

+1

Makanan dan Minuman Yang Bisa Memicu Diare

Dalam kebanyakan kasus, diare disebabkan oleh banyak hal salah satunya adalah virus atau bakteri. Namun, mengonsumsi makanan tertentu juga dapat memicu diare.

+1

Terlalu Banyak Makan Cabai, Bisa Menurunkan Fungsi Kognitif!

Menurut sebuah studi longitudinal baru, orang yang mengonsumsi cabai pedas setiap hari, memiliki risiko penurunan kognitif yang lebih tinggi. Penelitian yang dilakukan pada populasi Cina telah menemukan hubungan yang menarik antara konsumsi cabai dan peningkatan risiko penurunan kognitif.

+1

Terlalu Banyak Konsumsi Makanan Pedas dan Panas, Ini Bahayanya

Banyak orang suka mengonsumsi makanan dengan rasa yang pedas. Rasa pedas dikatakan dapat memicu nafsu makan dan membuat makanan terasa lebih sedap. Apalagi makanan yang panas dengan rasa yang pedas, ini akan lebih menggugah selera makan banyak orang.