Cek Batas Normal Gula Darah sangat penting untuk memantau bagaimana kondisi diabetes Anda, atau sebagai deteksi dini dari diabetes. Tak hanya itu, cek gula darah rutin juga bisa membantu Anda melihat makanan, obat-obatan, atau aktivitas mana saja yang dapat memengaruhi kadar gula darah Anda.
Makan nasi yang dipanaskan kembali daripada yang baru dimasak dapat memperlambat lonjakan gula darah bagi orang-orang dengan masalah diabetes, menurut sebuah penelitian kecil yang diterbitkan di Nutrition and Diabetes.
Diabetes merupakan salah satu penyakit kronik yang berbahaya dan banyak diderita di seluruh dunia. Secara global, diperkirakan 346 juta orang menderita diabetes. WHO menyebutkan bahwa pada tahun 2014, 8,5% orang dewasa berusia 18 tahun ke atas menderita diabetes.
Gula darah rendah di pagi hari, atau juga dikenal dengan hipoglikemia pagi, dapat membuat seseorang merasa lemas, pusing, linglung, atau bahkan pingsan saat bangun dari tidur.
Kadar gula darah juga bisa menjadi rendah. Kondisi ini biasa disebut hipoglikemia. Ini bisa terjadi ketika seseorang membiarkan dirinya kelaparan dalam waktu yang lama.
Diabetes telah menjadi kondisi medis yang umum terjadi dalam beberapa dekade terakhir karena orang-orang saat ini mulai menganggapnya enteng. Berlawanan dengan kesalahpahaman yang populer, diabetes tidak hanya meningkatkan kadar gula darah tetapi juga merusak organ lain jika tidak ditangani dengan bijak.
Saat ini gula aren bisa dibilang sedang naik daun. Hampir di setiap coffee shop terdapat menu dengan gula aren. Gula aren memang memiliki citarasa yang khas dan berbeda dengan gula lainnya. Bahkan gula aren yang populer di kalangan pecinta kopi ini disebut-sebut lebih sehat dibandingkan gula pasir.Lalu, benarkah demikian?
Kebas dan kesemutan merupakan salah satu gejala umum neuropati diabetik atau gangguan saraf yang disebabkan oleh penyakit diabetes. Meski begitu, kondisi ini seringkali tidak disadari sejak awal karena gejalanya yang masih dianggap remeh.
Jumlah penderita diabetes di Indonesia terus meningkat dari 10,7 juta pada 2019 menjadi 19,5 juta pada 2021. Diperkirakan meningkat mencapai 643 juta pada 2030 dan 784 juta pada 2045.
Pernah merasa gemetar, lemas, dan mual setelah makan banyak karbohidrat atau gula? Jika ya, Anda mungkin pernah mengalami apa yang disebut dengan hipoglikemia reaktif, atau yang lebih umum dikenal dengan istilah sugar crash.
Selama ini banyak orang yang salah kaprah terhadap jenis diabetes. Banyak orang awam menyebut istilah diabetes kering dan basah yang sebenarnya dalam dunia medis itu tidak ada. Jenis diabetes hanya ada diabetes tipe 1, diabetes tipe 2 dan diabetes gestasional.
Berdasarkan data International Diabetes Federation tahun 2020, jumlah penyandang diabetes terus meningkat di berbagai negara di dunia, termasuk di Indonesia. Prevalensi diabetes di Indonesia masih mencapai 6,2% dengan 10,681,400 kasus.
Morning sickness yang ditandai dengan mual dan muntah, sangat umum terjadi pada saat kehamilan. Hal ini disebabkan oleh perubahan hormonal yang terjadi selama tahap trimester pertama.
Diabetes Mellitus, itu adalah penyakit yang menunjukkan kurangnya rasa manis dalam hidup dan sekarang diekspresikan secara biologis dalam bentuk gangguan metabolisme yang memanifestasikan serangkaian gejala di mana-mana di tubuh.
Jumlah serangan diabetes di Indonesia mencapai 18 juta pada tahun 2020. Ada kemungkinan yang adil bahwa seseorang dalam keluarga Anda menderita diabetes terlebih di masa pandemi.
YesDok adalah layanan ehealth yang terjangkau dengan platform mobile yang mudah digunakan dan tangguh. Menembus 17.504 pulau dan 260 juta pengguna di Indonesia.
INDONESIA
PT. Yes Dok Indonesia,
Ruko Kirana Boutique
Jl. Boulevard Gading Raya Blok F3
No.11
Jakarta 14240